HR Bunda Maria Diangkat Ke Surga
Jiwaku memuliakan Tuhan
Jiwaku memuliakan Tuhan
Yohanes (3:31-36) “Bapa mengasihi Anak dan telah menyerahkan segala sesuatu kepada-Nya.” Yohanes Pembaptis memberi kesaksian tentang Yesus di hadapan murid-muridnya, “Siapa yang datang dari atas ada di atas semuanya; siapa yang berasal dari bumi, termasuk pada bumi dan berkata-kata dalam bahasa bumi. Siapa yang datang dari surga ada di atas semuanya. Ia memberi kesaksian tentang…
Mat. 9:9-13 9 Setelah Yesus pergi dari situ, Ia melihat seorang yang bernama Matius duduk di rumah cukai, lalu Ia berkata kepadanya: “Ikutlah Aku.” Maka berdirilah Matius lalu mengikut Dia. 10 Kemudian ketika Yesus makan di rumah Matius, datanglah banyak pemungut cukai dan orang berdosa dan makan bersama-sama dengan Dia dan murid-murid-Nya. 11 Pada waktu…
Senin, 9 November 2015 Pesta Pemberkatan Basilika Lateran Yeh 47:1-2.8-9.12; 1Kor 3:9b-11.16-17; Mzm 46:1-3.5-6.8-9; Yoh 2:13-22 Maka teringatlah murid-murid Yesus bahwa ada tertulis, “Cinta untuk rumah-Mu menghanguskan Aku.” HARI ini adalah Pesta Pemberkatan Basilika Lateran, Katedral Roma. Kita baca Injil tentang Yesus yang secara dramatis membersihkan bait Allah. Hal itu dimengerti para murid sebagai suatu…
“Time is money” begitulah pernah saya baca tulisan itu di suatu kantor. Pasti di satu sisi, tulisan itu mempunyai maksud dan niat baik sesuai konteksnya. Namun di sisi lain, bila tdk hati-hati, kita bisa mjd orang yg sangat tdk ramah krn jauh lebih mementingkan uang di atas segalanya. Selanjutnya, orang tak lagi punya waktu utk…