Berita Paroki 14 Desember 2014 (Minggu Adven III)
HARI MINGGU ADVEN III
14 Desember 2014
PETUGAS PERAYAAN EKARISTI MINGGU 20 dan 21 Desember 2014
Misa | Petugas – petugas |
Sabtu sore | Koor : Kesatrian Pemazmur : Tessa Tatib : Darmojuwono – Sumurboto Lektor : Prodiakon : R. Djoko Kuntjoro, MG. Isworo Rukmi, Ig. Jimmy De Rosal, Johana Christina, P. Kadiyo. F. Koesbiyantono HS,Anton Soemarto, V. Linda Kartono, Th. Masinah W. |
Minggu pagi | |
|
Dirigen : Soemanto Pemazmur : Lily Tatib : St. Antonius Padua – Jatingaleh IV Lektor : Prodiakon : M. Misriyanto, C. Mudji Suwarti, A. Mukodam, A. Mulyatno,Murdani Ari Setiawan, Ph. Nadut, MF. Nieke Haryanti |
|
Koor : Ratu Rosary Pemazmur : Lucky Tatib : St. Yohanes Pembaptis – Kenarisari Lektor : Prodiakon : M. Ninie Moeljati, Fl. Pambudi Widiatmaka, D. Sawilan,Prita Budhawati, V. Pramadini Pudji Utami, St. Purnomo Himawan, LM. Rini Utami, L. Sri Haryono, Setyo Anggoro, B. Soebiyantono S., Ig. Soedjimin |
Minggu Sore | Koor : RS St. Elisabeth Pemazmur : RS St. Elisabeth Tatib : St. Fransiskus Asisi – Tinjomoyo Lektor : Prodiakon : MM. Sri Rahayu Kongi, BM. Sri Sulastri, FX. Subagyo, Suharyanto, M. Suhesti Hurp P., A. Sujari, Y. Sulardo, Sukamto, Y. Sumarwoto, Fl. Sunardi |
Penghias Altar | Paramenta dibantu lingk. St. Fransiscus Xaverius – Kalilangse III Mohon perhatian bapak / ibu ketua lingkungan |
- TIM KERJA KATEKIS
KURSUS KATEKIS KONTEKSTUAL pertemuan ke-10 dilaksanakan hari Minggu ini, 14 Desember, pukul 10.00 – 14.00, bertempat di aula Athanasius.
Pokok Iman : LITURGI – DOA – DEVOSI.
Harap membawa Buku Iman Katolik dan Kitab Suci.
Katekis, kader dan seluruh peserta diharap hadir. - BUKU KENANGAN 50 TH PGPM KARANGPANAS
Yang belum mengembalikan kuesioner untuk buku kenangan wilayah :
CANDI BARU dan JANGLI PERMAI. - BANTUAN PENDIDIKAN
Bantuan pendidikan bulan Desember dapat diambil hari Minggu II & III, 14 & 21 Desember. - BAKTI SOSIAL KE PANTI – PANTI
Panitia Hari Besar Paroki akan mengadakan bakti sosial ke panti Wreda Rindang Asih 3, Boja – Kendal dan Panti Asuhan Manik Hargo, Sukorejo – Kendal pada hari Minggu, 21 Desember. Bantuan / sumbangan dapat diberikan melalui sekretariat paroki paling lambat hari Kamis, 18 Desember. Atas partisipasi seluruh Umat diucapkan terima kasih. - KERJA BAKTI
Dalam persiapan Natal akan diadakan kerja bakti bersama besok Minggu, 21 Desember, mulai pukul 10.00. Tiap lingkungan diharap mengirimkan 2 orang wakilnya.
Membawa alat kebersihan sendiri dari rumah. - REKOLEKSI KELUARGA
Para Dalam rangka memperingati Hari Raya Keluarga Kudus, panitia Hari Besar Paroki bersama timja Pendampingan Keluarga akan mengadakan Rekoleksi Keluarga pada hari Minggu, 28 Desember, pukul 10.00 – 13.00, bertempat di aula St. Athanasius.
Sub tema : SIAPAKAH MUSUHMU?
Pembicara : pasutri Michael dan Keke. Kontribusi Rp 50.000,- / keluarga.
Pendaftaran melalui ibu Wida (0878 3226 8509) atau melalui sekretariat paroki.
Surat edaran dapat diambil di loker. - KUESIONER LINGKUNGAN 2014
Para ketua lingkungan diharap segera mengambil kuesinoer lingkungan 2014 dan harap dikembalikan ke sekretariat paroki paling lambat akhir Januari 2015. - PAGUYUBAN IBU-IBU PAROKI
Bulan Desember pertemuan paguyuban ibu-ibu paroki DITIADAKAN. - WANITA KATOLIK RI
Pertemuan rutin WKRI diadakan hari Minggu ini, 14 Desember, pukul 10.00, di ruang C.
Tiap wilker diharap mengirimkan 2 orang untuk mewakilinya. - SALAM DAMAI
Telah terbit majalah Salam DAmai edisi 12.
Tema : RAMA SANDJAJA, SANG MARTIR, JADI SANTO PERTAMA.
Umat dapat membelinya di depan gereja. - LOMBA ANAK-ANAK
Sekolah Minggu paroki Karangpanas akan mengadakan lomba :
– Foto Keluarga untuk umum gaya bebas, serasi
– Membuat Pohon Natal dari bahan bekas botol / gelas air mineral Ò kelas 3 – 6 SD disiapkan dari rumah, dirangkai di tempat lomba
– Mewarnai Ò TK A, B dan kelas 1 SD
– Mewarnai dan melengkapi gambar Ò kelas 2 SD
Lomba dilaksanakan hari Minggu, 21 Desember, mulai pukul 08.00.
Pendaftaran pada petugas di Sekolah Minggu. - TEMU ALUMNI dan PESTA NAMA
Akan diadakan Temu Alumni dan Pesta Nama PKK-UK3 St. Stanislaus Kostka ke-28 Unnes pada hari Minggu 21 Desember, pukul 09.00, di aula Don Bosco.
Kontribusi Rp 100.000,-
Tema : Bach Together for Relationship Building. - LOWONGAN PEKERJAAN
Dibutuhkan :
– Tenaga Operasional Credit Union / Koperasi Hangesti Mulyo – Karangpanas :
Warga paroki Karangpanas, jujur, energik, computer (MS office), pembukuan, bersedia menjadi anggota CU. Pengurus CU Hangesti Mulyo, Paroki Karangpanas
d/a Gereja St. Athanasius Agung, Jl. Dr. Wahidin 108 (max 21 Desember)
CP Ò Ibu Indra 081.7950.8901 atau bp. Glatik 081.5667.4954
– Karyawati untuk toko besi : min SMA / D3 semua jurusan, max 30 th.
PT Abadi, Jl. Industri Raya Barat No. 69 LIK – Semarang
– Karyawati administrasi : katolik, max 30 th, D3 Manajemen/Administrasi/Sekretaris.
Akademi Kimia Insdustri (AKIN), Jl. Sriwijaya 104 – Semarang (max 31 Desember)
PENGUMUMAN PERKAWINAN
Pengumuman III
- Sdri. Fransiska Natalia Widiasih Mulyaningsih dari St. Fabianus – Kr.rejo Selatan II
dengan
Sdr. Stanislaus Emanuel Jemmi Ariawan dari Paroki St. Yusup – Gedangan.
- Sdr. Yusuf Sulartana dari St. Antonius Padua – Jatingaleh IV
dengan
Sdri. Catharina Yuwati Satwikaningtyas dari Paroki St. Yusup – Ambarawa.
- Sdri. Clara Vivani dari St. Irene – Glipir
dengan
Sdr. Kevin Eko Cahyo Nugroho dari Paroki St. Fransiskus Assisi – Tebet – Jakarta Selatan.
Pengumuman II
- Sdri. Yohana Lia Pramudianti dari St. Laurensius – Jatingaleh II
dengan
Sdr. Yohanes Baptista Yogaswara Damaringtyas dari Paroki St. Yusuf Pekerja Gondangwinangun – Klaten
- Sdri. Monika Atmira Nurandarini Utomo dari Petrus Rasul – Tengger I dengan
Sdr. Vincentius Widodo Soetedjo dari St. Vincensius de Paul – Bukit Agung.
- Sdri. Felisia Devi Maharani dari St. Petrus Rasul – Tengger I
dengan
Sdr. Rafael Durio Edgar dari Paroki SPM Ratu Rosario Suci – Katedral.
- Sdri. Anna Yuniastuti dari St. Agustinus – Jatingaleh I
dengan
Sdr. Fransiskus Xaverius Pari Sapuarto dari Paroko Keluarga Kudus – Atmodirono.
- Sdri. Agatha Indah Sri Indarti dari St. Fransiscus Xaverius – Kalilangse III
dengan
Sdr. Barnabas Soni Harsono dari Paroki Keluarga Kudus – Atmodirono.
Saudara yang mengetahui halangannya, wajib segera memberitahu Romo Paroki.
BERITA DUKA :
- Ibu Theresia Avilla Sovijetti Soegriwo (80 th) – dari St. Theresia Avilla – Karangrejo III.Wafat hari Senin, 8 Desember 2014.
- Bapak Philippus Sudarmono (45 tah) – suami dari ibu Maria Rita Andayani – dari St. Maria Ratu Rosari – Jangli II. Wafat hari Jum’at, 12 Desember 2014.
SEPUTAR NATAL 2014
JADWAL GLADI BERSIH
JADWAL MISA NATAL
|