Similar Posts
Sakramen Penguatan (Krisma) 2014 Karangpanas
Gereja Karangpanas akhirnya telah memfasilitasi 217 umat untuk menerima Sakramen Krisma pada tanggal 01 Juni 2014 di Gereja Karangpanas. Selamat kepada para penerima Sakramen Krisma. Semoga semakin menjadi terang dan garam dunia 🙂 Foto-foto Sakramen Krisma dapat di lihat atau di download di link berikut Foto Sakramen Krisma
Yesus Kristus Menganugerahi Kita Damai Sejati
Selasa, 26 April 2016 Pekan Paskah V Kis 14:19-28; Mzm 145:10-11.12-13b.21; Yoh 14:27-31a Yesus berkata kepada murid-murid-Nya, “Damai sejahtera Kutinggalkan bagimu. Damai sejahtera-Ku Kuberikan kepadamu, dan apa yang Kuberikan tidak seperti yang diberikan oleh dunia kepadamu.” YESUS Kristus menganugerahi kita damai sejati. Damai-Nya yang agung datang sebagai konsekuensi dari permenungan kita dan hidup kita yang…
“Sembuhkanlah dan Hidupkanlah!”
Belum setahun menjabat sebagai pimpinan tertinggi Gereja Katolik, Bapa Suci Fransiskus melejit menjadi tokoh paling favorit di media sosial. Wajah Paus Fransiskus terpampang di sampul depan majalah music rock, The Rolling Stones dan majalah The Advocate. Seorang pelukis graffiti pun menggambar Paus Fransiskus sebagai superhero dengan jubah berkibar-kibar. Apa yang dilakukan Paus Fransiskus sungguh membumikan…
“Yesus dari Nazaret yang tersalib itu sudah bangkit.”(04 April 2015)
Markus (16:1-8) “Yesus dari Nazaret yang tersalib itu sudah bangkit.” Hari Sabat sudah lalu, Maria Magdalena, Maria ibunda Yakobus dan Salome membeli rempah-rempah untuk mengurapi jenazah Yesus. Pagi-pagi benar pada hari pertama dalam pekan, ketika matahari sudah terbit, mereka pergi ke makam. Mereka bertanya satu sama lain, “Siapakah yang akan menggulingkan batu dari pintu makam…
“Aku tahu siapa Engkau: Engkau Yang Kudus dari Allah.”(2 September 2014)
Lukas (4:31-37) Sekali peristiwa Yesus pergi ke Kapernaum, sebuah kota di Galilea. Di situ Ia mengajar pada hari-hari Sabat. Orang-orang takjub mendengar pengajaran-Nya, sebab perkataan-Nya penuh kuasa. Di rumah ibadat itu ada seorang yang kerasukan setan. Ia berteriak dengan suara keras, “Hai Engkau, Yesus orang Nazaret, apa urusan-Mu dengan kami? Engkau datang hendak membinasakan kami?…