|

Berita Paroki 09 Agustus 2015

Screen Shot 2014-06-23 at 9.00.34 PMHARI MINGGU BIASA XIX
9 Agustus 2015

PERAYAAN EKARISTI MINGGU 15 dan 16 Agustus 2015

Misa Petugas – petugas
Sabtu sore Koor          :  Semeru
Pemazmur  :  Dhanik
Tatib          :  St. Yohanes de Britto – Kesatrian I
Lektor        :  Nur Mariyani, Rani
Prodiakon   :  A. Bambang Eko Hardono, BM. Sri Sulastri, Philipus Nadut,
R. Djoko Kuntjoro, Ig. Sigit Hernowo, St. Punomo Himawan,
MG. Isworo Rukmi, LM. Rini Utami, JG. Dwi Hananto,
Agnes Ekawati
Parkir        :  Wlayah Kesatrian
Minggu pagi
Ø Misa I Dirigen       :  Komipa
Pemazmur  :  Lucky
Tatib          :  St. Yusuf Arimatea – Kesatrian II
Lektor        :  Meita, Tasha
Prodiakon   :  F. Koesbiyantono, A. Mulyatno, Y. Sumarwoto, Th. Haryanti,
M. Suhesti, A. Darko, FX. Edy Purwanto
Parkir        :  Wilayah Jatingaleh
Ø Misa II Koor          :  Ngesrep Timur
Pemazmur  :  Dede
Tatib          :  St. Martinus – Kesatrian III & St. Anna Maria – Kesatrian IV
Lektor        :  Rafael, Riesma
Prodiakon   :  FX. Subagyo, A. Widyo Purwoko, C. Mudji Suwarti,
Y. Gianto Sutrisno, A. Hijrah Airudin, Y. Sulardo,
St. Hendra Sudibyantara, P. Budi Riyanto, A. Mukodam,
MM. Hapsari, A. Djoko Budi Santoso, FX. Suroko
Parkir        :  Wilayah Karangpanas
Minggu Sore Koor          :  Jatingaleh I
Pemazmur  :  Christin
Tatib          :  St. Theresia Avila – Karangrejo III
Lektor        :  Boni, Ayu
Prodiakon   :  N. Supriyono, Y. Supriyanti, V. Pramadini Pudji Utami,
Ig. Yunartono, F. Hendro Sutanto, A. Sujari, F. Buntaran,
B. Murdani Ari Setiawan, Th. Haryanti, MI. Budianti Halim,
FX. Adi Kusasih, Ig. Bambang Suko Priyono
Parkir        :  Wilayah Ngesrep
Penghias Altar Paramenta dibantu lingkungan St. Fransiscus Asisi – Tinjomoyo
Mohon perhatian bapak / ibu ketua lingkungan
  1. PESTA GEREJANI
    Senin,  10 Agust. : Pesta Santo Laurensius, Diakon dan Martir.
    Selasa,  11 Agust. : Peringatan Santa Klara, Perawan.
    Jum’at, 12 Agust. : Peringatan Santo Maksimilianus Maria Kolbe, Imam dan Martir.
  1. PELANTIKAN TAHAP II
    Dalam Ekaristi Minggu sore, 9 Agustus, akan dilaksanakan pelantikan tahap II bagi 4 orang katekumen dan upacara penerimaan 1 orang menjadi warga Katolik.
    Umat diharap maklum.
  1. KETUA WILAYAH dan KETUA LINGKUNGAN
    Koordinator wilayah bersama timja keamanan mengundang bapak-ibu ketua wilayah untuk hadir dalam SOSIALIASI PARKIR pada hari Rabu, 12 Agustus, pukul 19.00, di aula  St. Athanasius. Pengumuman ini sebagai undangan.
  1. EVALUASI ARDAS KAS 2011 – 2015
    KAS berencana akan mengadakan evaluasi ARDAS dengan meminta feed-back dari umat di seluruh KAS yang diwakili oleh 6 (enam) umat dari tiap lingkungan, ketua lingkungan dan Dewan Paroki. Sehubungan dengan hal tersebut para ketua lingkungan bersama 6 (enam) umatnya diundang dalam pertemuan besok hari Minggu, 16 Agustus, pukul 10.00 – 11.00, di aula St. Athanasius.
    Peserta :   –    ketua lingkungan
    –    5 (lima) umat lingkungan dari keluarga yang berbeda
    –    1 (satu) OMK lingkungan, umur 18 – 35th
    Harap TIDAK DIWAKILKAN.
    Undangan dapat diambil di loker.
  1. BAKAT
    Rembugan dan wedangan BAKAT (BApak-bapak KATolik) diadakan hari Kamis, 13 Agustus, pukul 19.30 – 22.00, di aula St. Maria.
    Tema     :  Gereja Sumuk.
    Semua bapak warga Paroki Karangpanas diundang untuk hadir.
  1. HUT KEMERDEKAAN RI dan PAROKI
    Dalam rangka HUT Kemerdekaan Republik Indonesia dan Paroki akan diadakan Ekaristi Syukur pada hari Selasa, 18 Agustus, pukul 18.00.
    Seluruh umat diundang untuk hadir.
  1. PAGUYUBAN IBU-IBU PAROKI
    Pertemuan paguyuban ibu-ibu paroki DITIADAKAN dan dialihkan untuk mengikuti Ekaristi Syukur Hari Paroki pada hari Selasa 18 Agustus, pukul 18.00.
    Pengumuman ini berlaku sebagai undangan.
  1. KURSUS EVANGELISASI PRIBADI (KEP)
    Seluruh calon peserta KEP III diharap hadir dalam wawanhati pada hari Rabu, 19 Agustus, pukul 18.00, di aula St. Athanasius.
    Pengumuman ini berlaku sebagai undangan.
  1. BAPTISAN BAYI
    Baptisan akan dilaksanakan hari Minggu, 23 Agustus, pukul 09.00, di kapel.
    Pembekalan bagi orangtua dan wali baptis pada hari Jum’at, 21 Agustus, pukul 18.00, bertempat di ruang C. Formulir dapat diperoleh melalui Ketua Lingkungan masing-masing.
  1. REKOLEKSI SABTU – MINGGU
    Masih dibuka kesempatan bagi ibu-ibu yang ingin mengikuti Rekoleksi Ibu – ibu Paroki pada hari Sabtu – Minggu, 19 – 20 September, di Griya Asisi Bandungan.
    Pendaftaran ditutup pada akhir Agustus.
    Kontribusi peserta Rp 150.000,- (penginapan Rp 125.000,- & transportasi Rp 25.000,-)
  1. 61th GUA MARIA KEREP AMBARAWA
    Umat diundang untuk hadir dalam Ekaristi 61th GMKA dan pemberkatan patung Maria Diangkat Ke Surga pada hari Sabtu, 15 Agustus, pukul 17.00, di GMKA.
  1. SYUKUR 70th INDONESIA MERDEKA
    Akan diadakan beberapa acara :
    Lomba Esai :  “Terlibat Dalam Kehidupan Berbangsa dan Bernegara”. Panjang tulisan 3 – 4 halaman kuarto, spasi 1,5
    Hurup Times New Romans 12pt. Tulisan disertai nama, alamat dan no kontak. Paling- lambat 23 Agustus 2015 melalui email suryaisw@yahoo.co.id dan ke panitia Perayaan Syukur 70 Tahun Indonesia Merdeka Jl. P. Senopati 22 Yogyakarta.
    Ekaristi :  Minggu, 30 Agustus, pukul 10.00 – 12.00, di gereja Bintaran – Yogyakarta
    Sarasehan :  Menggelorakan Nasionalsme, Merajut Peradaban Nusantara”
    CP Yuliana 0815.667.3824, Jl.Imam Bonjol 172 Semarang
  1. FESTIVAL FILM PENDEK 2015
    Ikuti dan hadiri worshop pembuatan film pendek “Betapa Indah Panggilan-Mu, Tuhan” berdurasi 10 – 15 menit, menghadirkan Glenn Alinskie, Rm. Agustinus Suryonugroho, Pr dan Rm. Fransiskus Xaverius Murti, SJ. Deadline à Sabtu, 31 Oktober 2015
    Workshop :   Sabtu, 22 Agustus, pukul 13.00 – 18.00, di Borobudur Ballroom Santika Premiere Hotel, Jl. Pandanaran.
    Tiket VIP Rp 100.000,- Regular Rp 50.000,-
    Pemutaran Film :   12 – 13 November, di ruang teater gedung Thomas Aquinas Unika Soegijapranata. Fee Rp 100.000,-
  1. KONSELING GRATIS – PSIKOLOGI
    Permasalahan keluarga, remaja, perkembangan dan pendidikan anak
    Sabtu, 22 Agustus, pukul 08.00 – 11.00 dan pukul 13.00 – selesai, di gedung Antonius, fakultas Pikologi Unika Soegijapranata.
    CP PPT Unika 024-3543566, Indra Dwi Purnama 081.2258.9597, Vivi 0822.2779.4060

 

  1. SALAM DAMAI
    Majalah Salam Damai edisi Agustus 2015 dapat dibeli pada petugas di depan gereja.

PENGUMUMAN PERKAWINAN

Pengumuman II

  1. Sdri. Skolastika Novena Sorrymudi dari St. Yusuf Maria – Karangpanas I
    dengan
    Sdr.  Yudha Hermawan dari Ngaliyan – Semarang.
  1. Sdr. Makarios Agung Sugia Sumanta dari St. Ursula – Wonotingal
    dengan
    Sdri. Melania Prita Puspasari dari Paroki St. Yakobus – Jakarta Utara.

Pengumuman I

  1. Sdr. Antonius Hendry Setiawan dari St. Petrus Claver – Karanganyar Gunung II
    dengan
    Sdri. Elisabeth Prasista Aztasari dari Paroki St. Barnabas – Pamulang.

Saudara yang mengetahui halangannya, wajib segera memberitahu Romo Paroki.

 

Jadwal Kunjungan Pastor Paroki St. Athanasius Agung – Karangpanas dll.

Hari Tanggal Waktu Lingkungan Oleh
Rabu   12 Agust. 17.00 St. Martinus – Kesatrian III Rm. Is
Kamis   13 Agust. 19.00 Kumpul BAKAT (BApak KATolik) Rm. Is
Rabu   19 Agust. 17.00 St. Agnes – Candi Baru I Rm. Dodit
Rabu   19 Agust. 17.00 St. Henricus Constant   – Jangli Permai Barat Rm. Is
Kamis   20 Agust. 17.00 St. Stefanus – Griya Bukit Mas Rm. Dodit
Kamis   21 Agust. 18.00 Pembekalan orangtua & wali baptis baptisan bayi/anak
Selasa   25 Agust. 19.00 Kursus Kitab Suci

St. Theresia de Lisieux –   Candi Losmen

Rm. Is
Rabu   26 Agust. 17.00 St. Agatha – Candi Baru II Rm. Dodit
Rabu   26 Agust. 17.00 St. Benedictus Abas   – Jangli Permai Timur Rm. Isi
Kamis   27 Agust. 17.00 St. Anna – Candi Baru III Rm. Dodit
Kamis   27 Agust. 17.00 St. Anna Maria   – Kesatrian IV Rm. Is

BERITA LELAYU :

  1. Ibu Monica Tri Misnawati (58 th) – istri dari bapak Aloysius Herryjanto –
    dari St. Maria Goretti – Jangli III. Wafat hari Selasa, 4 Agustus 2015.
  1. Bapak Franciscus Xaverius Muhadi (68 th) – suami dari ibu Chrispina Mudji Suwarti –
    dari Darmoyuwono – Sumurboto. Wafat hari Rabu, 5 Agustus 2015.

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *