Similar Posts

Sharing Iman : Pesan Bapa Suci Paus Fransiskus untuk Hari Panggilan Sedunia 2018
Saudari-saudara terkasih, Pada bulan Oktober yang akan datang, Sidang Umum Biasa ke-15 dari Sinode Para Uskup akan membahas tema kaum muda dan secara khusus hubungan antara kaum muda, iman, dan panggilan. Dalam sidang itu, kita akan memiliki kesempatan untuk merenungkan lebih mendalam, di pusat hidup kita, panggilan kepada sukacita yang Allah anugerahkan kepada kita dan…
HR Kristus Raja Semesta Alam (22 dan 23 November 2014)
Hr kristus raja a (22-23 nov 2014) from karangpanas

Sabda Hidup: Kamis, 23 Februari 2017
Polikarpus warna liturgi Merah Bacaan Sir. 5:1-8; Mzm. 1:1-2,3,4,6; Mrk. 9:41-50. BcO1Kor 12:12-31 Bacaan Injil: Mrk. 9:41-50. 41 Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa memberi kamu minum secangkir air oleh karena kamu adalah pengikut Kristus, ia tidak akan kehilangan upahnya.” 42 “Barangsiapa menyesatkan salah satu dari anak-anak kecil yang percaya ini, lebih baik baginya jika sebuah…

“Bumi sebagai Rahim Pangan Milik Bersama”
SURAT GEMBALA HARI PANGAN SEDUNIA 2015 KEUSKUPAN AGUNG SEMARANG Dibacakan/diterangkan pada hari Sabtu-Minggu, 10-11 Oktober 2015 “Bumi sebagai Rahim Pangan Milik Bersama” Saudari-saudaraku yang terkasih, “Bumi sebagai Rahim Pangan Milik Bersama” adalah tema Hari Pangan Sedunia (HPS) yang dibuat oleh KWI untuk tahun 2015. Hari Pangan Sedunia diperingati setiap tanggal 16 Oktober. Sejarah peringatan HPS…

“Buahnya menjadi makanan dan daunnya menjadi obat” (01 April 2014)
Yohanes 5:1-16 Ada air keluar dari bawah ambang pintu Bait Suci, dan mengalir menuju ke timur. … Ke mana saja sungai itu mengalir, segala makhluk yang berkeriapan di dalamnya akan hidup. Ikan-ikan akan menjadi sangat banyak, sebab ke mana saja air itu sampai, air laut di situ menjadi tawar, dan kemana saja sungai itu mengalir,…

Katekese Ekaristi
Saya merasa bahwa menyambut komuni dengan lidah lebih menunjukkan sikap hormat daripada menerimanya di tangan. Bgm pendapat Romo? (Agustina Herlina, Jakarta) Jawab: Yang membuat manusia tidak pantas di hadapan Tuhan ialah dosa manusia. Dosa manusia ini menyangkut seluruh diri manusia, bukan hanya bagian atau anggota badan tertentu. Dibutuhkan sikap hormat ketika menerima komuni baik di…