Berita Paroki 09 Desember 2018
WARTA PAROKI
09 Desember 2018
- PENANGGALAN LITURGI
Kamis, 13 Des: Peringatan Wajib St. Lusia, Perawan dan Martir.
Jumat, 14 Des: Peringatan Wajib St. Yohanes dari Salib, Imam dan Pujangga Gereja. - Timja HAK dan Kerawam mengundang Ketua Wilayah, Ketua Lingkungan, dan Kerawam (umat yang melayani sebagai pengurus RT, RW, PKK, dll.) pada:
Hari/tgl : Minggu, 9 Desember 2018
Pukul : 10.00 WIB
Tempat : Aula St. Athanasius
Narasumber : Rm. R. Sugihartanto, Pr.
Tema : Peran Awam dalam Mewujudkan Demokrasi yang Bermartabat pada Pemilu 2019 - Timja HAK dan Kerawam mengundang OMK dalam Talk Show pada:
Hari/tgl : Minggu, 9 Desember 2018
Pukul : 10.00 WIB
Tempat : Aula St. Maria
Narasumber : Dr. Antonius Maria Laot Kian (Dosen FHK UNIKA Soegijapranata)
Tema : Kemajuan Teknologi Informasi, Tantangan, Hambatan, dan Peluang bagi Orang Muda. Tiap wilayah diharap mengirimkan wakil: 1 orang OMK. - Kursus Kitab Suci Pertemuan ke-VI:
Hari/tgl : Kamis, 13 Desember 2018
Pukul : 18.30 WIB
Tempat : Aula St. Athanasius
Materi : Surat – surat - Seluruh anggota Koperasi Hangesti Mulyo diundang hadir pada:
Hari/tgl : Minggu, 16 Desember 2018
Pukul : 09.30 – 11.30 WIB
Tempat : Aula St. Maria
Acara : Mengikuti Pendidikan Koperasi
Pendaftaran di kantor koperasi (disediakan doorprice dan uang hadir). - TAHUKAH ANDA, setiap bulan paroki kita membantu 142 anak sekolah? Dukungan dan keterlibatan Anda sangat berarti! Salurkan dana pendidikan (beasiswa) melalui:
Sekretariat Paroki Gereja Karangpanas
Bank Niaga 016-01-44997-12-1 a/n PGPM HATI KUDUS YESUS-KARANGPANAS
Bank Niaga 906-01-00317-11-8 a/n PGPM HATI KUDUS YESUS-KARANGPANAS
Tabungan BCA 816-5159-922 a/n Erniwaty/Cristiana Retnaningsih (Rek. Pendidikan)
CP :
Bp. Martinus Budi Kastianto: 0815 7500 0822
Ibu Christiana Retnaningsih: 0812 2552 0287
Bp. Mardiono: 0812 2578 650
Ibu Erniwaty Heru Karjanto: 0812 2568 0570 - Paroki Karangpanas menyediakan mesin EDC (gesek non-tunai), bagi umat yang ingin menyumbang dapat melalui sekretariat paroki.
- PEMBAHASAN TENTANG KERAHIMAN ILAHI
dalam Kitab Suci Perjanjian Baru disandingkan dengan Perjanjian Lama Pada hr:Selasa 11 Des, di AULA St.Maria (Bawah) Jam:19.00-21.00
Nara Sumber: Bp. AMS Darmawan. Bawa Rosario dan KS. Umat diundang untuk menghadirinya.
PENGUMUMAN PERKAWINAN
Pengumuman III
- Ignatia Anindya Putri dari Lingk. St. Yusup Arimatea – Kesatrian II
dengan
Stefanus Ragil Sri Wijaya dari Paroki Banyumanik.
Pengumuman II
- Dionisia Sendang Ismayang Ningrum dari Lingk. St. Nikolaus – Sanggung III
dengan
Heribertus Yudha Christyawan dari Paroki St. Yosef Duri – Riau. - Bonifasius Adi Riwandanu dari Lingk. St. Agatha – Candi Baru II
dengan
Angeline Crystin Puspitasari dari Paroki St. Theresia – Bongsari.
Saudara-i yang mengetahui halangannya, diwajibkan memberitahu pastor paroki.
BERITA LELAYU
- Ibu Theresia Yuliani Kusuma Dewi (69 th) – istri dari Bpk. R. Godean Hans Kusuma dari lingk. St. Paulus Salib – Karanganyar Legok. Wafat: Senin, 26 November 2018.